Game berdasarkan klasifikasi game :
1.
Aksi
– Shooting
Video game jenis ini sangan memerlukan kecepatan
refleks, koordinasi mata-tangan, juga timing, inti dari game jenis ini adalah
tembak, tembak dan tembak.
2.
Fighting
(Pertarungan)
Inti dari game ini adalah penguasaan jurus. Pemain
dituntut untuk mengenali setiap karakter tokoh lawan main yang ada di dalamnya.
Contohnya pada game Seri Street Fighter, Tekken, Mortal Kombat, Soul Calibur
dan King of Fighter.
3.
Aksi
– Petualangan
Game ini telah berkembang hingga menjadi genre
campuran action beat-em up, dan
sekarang, di tahun 2000an, jenis ini cenderung untuk memiliki visual 3D dan
sudut pandang orang ke-tiga. Tomb Rider, Grand Theft Auto dan Prince of Persia
termasuk di dalamnya.
4.
Petualangan
Bedanya dengan jenis video game aksi-petualangan
refleks dan kelihaian pemain dalam bergerak, berlari, melompat hingga memecut
atau menembak tidak diperlukan disini. Video game murni petualangan lebih
menekankan pada jalan cerita dan kemampuan berpikir pemain dalam menganalisa
tempat secara visual, memecahkan teka-teki maupun menyimpulkan rangkaian
peristiwa dan percakapan karakter hingga penggunaan benda-benda tepat pada
tempat yang tepat.
5.
Simulasi,
Konstruksi dan Manajemen
Game jenis ini menggambarkan sesuatu dalam dunia
nyata seperti membangun rumah, gedung hingga kota, mengatur pajak dan dana kota
hingga keputusan memecat atau menambah karyawan. Video game jenis ini membuat
pemain harus berpikir untuk mendirikan, membangun dan mengatasi masalah dengan
menggunakan dana yang terbatas. Contoh : Sims City, The Sims, Tamagotchi
6.
Role
Playing
Game jenis ini sesuai dengan terjemahannya, yaitu
bermain peran. Memiliki penekanan pada tokoh di dalam permainan yang biasanya
adalah tokoh utama dalam cerita itu. Seperti Final Fantasy, Dragon Quest dan
Xenogears.
7.
Strategi
Kebalikan dari video game jenis action yang
berjalan cepat dan perlu refleks secepat kilat, video game jenis strategi,
layaknya bermain catur, justru lebih memerlukan keahlian berpikir dan
memutuskan setiap gerakan secara hati-hati dan terencana. Video game strategi
biasanya memberikan pemain atas kendali tidak hanya satu orang tapi minimal
sekelompok orang dengan berbagai jenis tipe kemampuan, sampai kendaraan, bahkan
hingga pembangunan berbagai bangunan, pabrik dan pusat pelatihan tempur,
tergantung dari tema ceritanya.
8.
Puzzle
Video game jenis ini sesuai namanya berintikan
mengenai pemecahan teka-teki, baik itu menyusun balok, menyamakan warna bola,
memecahkan perhitungan matematika, melewati labiri, sampai mendorong-dorong
kota masuk ke tempat yang seharusnya, itu semua termpat yang seharusnya, itu
semua termasuk dalam jenis ini. Sering pula permainan jenis ini adalah juga
unsur permainan dalam video game petualangan maupun game edukasi. Tetris,
Minesweeper, Bejeweled, Sokoban dan Bomberman.
9.
Olahraga
Game disini dibuat semirip mungkin dengan
permainan aslinya, seperti NBA JAM. Contohnya pun jelas, Seri Winning Eleven,
seri NBA, seri FIFA, seri PES, John Madden NFL, Lakers vs Celtics, Tony hawk
pro skater, dll.
Kekurangan dan kelebihan game berdasarkan Klasifikasi Game :
Adalah game aksi yang sempat terkenal dan pernah dinobatkan
no. 1 di dunia. Game ini bermisikan melawan teroris dan penyelamatan sandera
dalam permainan berbasis tim. Juga bersekutu dengan tim untuk menyelesaikan
misi strategi.
-
Kelebihan
:
o
Bisa bermain
tanpa koneksi internet.
o
Cukup
untuk komputer berspesifikasi standar dan dapat dimainkan secara LAN, dan
membentuk strategi.
o
Dapat
chatting untuk menyusun strategi agar mampu mengalahkan saingan.
o
Fitur
map baru, senjata baru, suara-suara menark dan cheat yang membantuk memudahkan
pemain.
-
Kekurangan
:
o
Kualitas
grafis masih jau dengan game FPS A.V.A Online.
o
Jenis
game mode cukup standard, sebatas deatmatch, bomb dan lainnya.
o
Sulit
diadakannya kompetisi tingkat Internasional mengingat World Cyber masih
menggunakan CS 1.6.
Adalah game fantasi internet berbasis 3D. Game ini
bergenre petualangan berupa melawan monster. Dalam game ini terdapat dunia
kartun 3D, ribuan misi dan alur cerita “jelajahi waktu”.
- Kelebihan
: yang menarik dari game ini dengan adanya system chatting dan komunitas dengan
topik bermacam-macam, misalnya komik, anime, karna mampu juga menambah link
atau jaringan daftar teman semakin banyak dan tidak hanya itu, disini juga ada
system berpacaran serta beternak binatang kesayangan untuk menciptakan yang
terkuta melawan monster, terakhir kita juga bisa memancing seperti suasana
santai.
- Kekurangan
: dari segi permainan agak sedikit rumit untuk menentukan shortcut untuk power
jalan pintas, dan kalua 3Dnya masih sangat jadul.
Adalah permainan yang banyak digemari setiap
orang, tidak hanya dari kalangan anak, tapi juga dewasa maupun tua. Permainan ini
menjadi nomor satu di Finlandia dan sangat populer hingga sekarang ini. Permainan
ini seperti dendam berbagai jenis burung terhadap musuh-musuhnya.
-
Kelebihan
:
o
Dapat
dimainkan dikomputer, Android, I-Phone dan banyak jenis mobile lainnya
o
Game ini
dapat diunduh gratis diberbagai website, baik itu resmi ataupun gratis.
o
Beragam
jenis inovasi ‘Birds’ dan tempat-tempatnya.
o
Jenis
‘Birds’ yang berbeda dengan keahlian yang berbeda.
o
Tampilan
menarik 3D.
-
Kekurangan
:
o
Tidak
menyediakan multiplayer game.
sumber : http://fajarnoverdi.blogspot.co.id/2013/12/deskrips-kekurangan-dan-kelebihan-game.html?m=0
sumber : http://fajarnoverdi.blogspot.co.id/2013/12/deskrips-kekurangan-dan-kelebihan-game.html?m=0
Tidak ada komentar:
Posting Komentar